00.02
0

Nyari-hp: info harga hp dan laptop terbaru


Info harga Laptop Acer terbaru - Berbagai pilihan Laptop atau Notebook sudah banyak kita temukan di pasaran dan hadir dalam berbagai merk. Acer yang merupakan vendor asli dari Cina tidak mungkin akan terlupakan namanya. Acer sudah sangat dikenal dan disukai oleh masyarakat Indonesia. Pernah suatu waktu saya jalan-jalan ke kantor Pemerintahan di daerah saya, dan ternyata semua pegawainya menggunakan Laptop Acer ini.

Sebagai salah satu Produsen Laptop terbaik di Indonesia, pastinya Acer sudah membuka kantor sendiri dan dinamakan dengan PT. Acer Indonesia. Alhamdulillah saya sendiri juga mempunya Laptop dengan merk Acer, sudah dipakai selama tiga tahun terakhir ini, laptop masih saja awet dengan perawatan yang rutin. Dan yang saya lakukan hanya membersihkan semua debu yang ada pada laptop ini sampai bagian dalamnya. Biasanya area yang banyak sekali debu melekat adalah pada bagian Headsink (kipas).
Jadi saya akan membersihkannya dengan cara bongkar pasang sendiri, selain itu saya juga rutin mengganti Thermal Pasta di Prosessor agar tetap dingin.

Baru-baru ini Acer telah memperkenalkan Laptop Gaming terbarunya, yaitu Acer Aspire V5-552PG-X809, laptop ini merupakan laptop gaming yang masuk dalam kategori Laptop Gaming 7 Jutaan, karena harganya sekitar 7 Juta keatas. Sebelumnya juga Acer telah merilis Laptop Gaming 5 Jutaan, yaitu Acer Aspire E1 451G, saya sendiri memakai laptop tersebut.

Nyari-hp: info harga hp dan laptop terbaru



info harga Laptop Acer Terbaru

Banyak masyarakat Indonesia mengatakan dan mengartikan Acer sebagai barang yang cepat rusak. Saya tidak setuju dengan pernyataan seperti ini. Pasalnya semua barang akan cepat rusak itu tergantung dari pemakaian usernya.



Kenapa Acer digemari oleh masyarakat? Hal ini dikarenakan Acer mempunyai harga yang cukup terjangkau dengan Spesifikasi mumpuni yang bisa dipergunakan untuk kepentingan sehari-hari seperti browsing, office dan multimedia. Sama hal nya dengan Laptop ASUS yang sebelumnya saya posting dengan judul Harga Laptop Asus, jika anda mempunya Spek Laptop yang tidak dirancang untuk bermain Game, jangan pernah mencoba untuk memaksakannya. Dikarenakan nanti akan terjadi kerusakan di Prosessor, RAM ataupun VGA nya.

Nyari-hp: info harga hp dan laptop terbaru

0 komentar:

Posting Komentar

komentar anda Sedang kami tunggu........